Belum Masa Kampaye, APK di Sumbawa akan Ditertibkan

Date:

Kabarsumbawa.com – Baliho, sepanduk atau Alat Peraga Kampanye (APK) yang telah terpasang di Sumbawa sebelum masa kampanya akan ditertibkan. Hal tersebut disampaikan oleh ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Sumbawa Syamsi Hidayat, S.IP., kepada media usai kegiatannya, Rabu (12/09/2018).

Dikatakan, pihaknya telah mengeluarakan surat himbauan sebanyak dua kali terhadap caleg melalui partai politik masing-masing terkait dengan APK seperti sepanduk dan baliho yang telah terpasang sebelum waktunya.

Baca juga:  6 Hotel Rekomendasi Infont untuk Akomodasi MXGP Sumbawa 2024

“Terkait dengan baliho atau sepanduk, kami sudah mengeluarkan surat himbauan sebanyak dua kali terhadap caleg melalui partai politiknya, kita sampaikan bahwa belum saatnya untuk berkampanye,,” katanya.

“kampanyenya itu setelah penetapan DCT tanggal 20 September medatang, kemudian tiga hari setelah penetapan baru bisa kampanye hingga 14 April,” tambahnya.
Untuk itu kata Syasmi, pihaknya dalam waktu dekat akan berkoordinasi dengan Satpol PP melalui Panwascam, kemudian secara bersama-sama untuk menertibkan APK tersebut.

Baca juga:  Pansus DPRD Sampaikan Laporan Pembahasan Ranwal RPJPD 2025-2045

“Secepatnya akan kami lakukan koordinasi dengan Satpol PP melalui panwascam secara bersama-sama di kecamatan masing-masing akan ditertibkan APK tersebut,” ujarnya. (KS/aly)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

iklan DPRD iklan caleg

Populer

More like this
Related

Pansus DPRD Sampaikan Laporan Pembahasan Ranwal RPJPD 2025-2045

Sumbawa, Kabarsumbawa.com - Pembahasan Rancangan Awal (Ranwal) Rencana Pembangunan...

Tingkatkan Perlindungan Anak, DPRD Sumbawa Bahas Pembentukan Rumah Aman

Mataram, Kabarsumbawa.com - DPRD Kabupaten Sumbawa berkomitmen meningkatkan perlindungan...

6 Hotel Rekomendasi Infont untuk Akomodasi MXGP Sumbawa 2024

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Seri ke 11 Motocross MXGP...

Pelayanan Truk Sampah Libur Saat Lebaran, Dinas LH Siapkan Kontainer di Sejumlah Titik

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Pelayanan sampah rutin menggunakan dump...