Diterjang Banjir, SMPN 4 Labuan Badas Diliburkan

Date:

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com – Hari ini sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 4 Labuan Badas terpaksa diliburkan. Keputusan ini diambil karena banjir yang menerjang beberapa yang tempat di kecamatan Badas.
“Seluruh rungan kelas, kantor terendam banjir. Cuman paling belakang saja yang paling parah karena posisinya rendah, airnya setinggi 60 centi meter. ujar Selamet Riyadi, Kepala SMPN 4 Labuan Badas kepada kabarsumbawa.com. Senin (19/03/2018).
Banjir tersebut merendam ruang kelas dan kantor sehingga menganggu aktivitas sekolah. belum lagi hari ini siswa kelas 9 yang sedang mengikuti simulasi persiapan UNBK terakhir. Untuk kelas kelas 7 dan 8 paparnya, seharusnya mereka mengikuti kegiatan belajar mengajar (KBM) namun melihat kondisi kelasnya tidak memungkinkan terpaksa dilakukan diliburkan karena di lakukan pembersihan akibat banjir.
Kita harap hari ini bisa selesai paling tidak besok bisa bersih seluruhnya, dan lusa bisa masuk. Kita targetkan dua hari” ujarnya
Untuk banjir kali ini tambahnya, ia telah mengantisipasinya terlebih dahulu dengan cara buku-buku dan peralatan sekolah lainya telah di amankan ke tempat yang lebih tinggi.
Untuk diketahui lanjutnya, SMPN 4 Labuan Badas setiap tahun  menjadi langganan banjir, dan yang terparah pada tahun 2017 hingga menyebabkan tembok belakang sekolah roboh.(KS/aly)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

iklan caleg iklan caleg

Populer

More like this
Related

FKH UNDIKMA Latih Petugas Kesehatan Hewan Pulau Sumbawa Cara Pengendalian dan Penanggulangan Wabah Penyakit

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com – Fakultas Kedokteran Hewan (FHK) Universitas...

EDUTECHNOPRENEURSHIP : Profil Lulusan Program Studi Sarjana (S1) Teknologi Pendidikan

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa - Edutechnopreneurship, merupakan rumusan profil lulusan...

MAHASISWA FKES UNSA LAKUKAN PENYULUHAN TINGKATKAN KESEHATAN REMAJA

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Kesehatan reproduksi diartikan sebagai suatu...

FKES UNSA Peduli Stunting (Penting) Gelar Penyuluhan

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Sebagai bentuk kepedulian civitas akademika...